GARUT, iNews.id – Viral video seorang guru menampar siswa laki-laki karena merokok di kelas, Rabu (1/3). Peristiwa itu diketahui terjadi di SMK Muhammadiyah Banyuresmi, Garut, Jawa Barat.
Korban diketahui bernama Jajang Sumpena, siswa kelas II jurusan TKJ SMK Muhammadiyah Banyuresmi. Kasus tersebut diselesaikan secara damai antara kedua belah pihak.