WASHINGTON DC, iNews.id – Amerika Serikat sekali lagi membuat marah Rusia. Pasalnya, Washington DC baru-baru ini memutuskan untuk melatih tentara Ukraina mengoperasikan sistem pertahanan rudal Patriot.
Moskow pun menilai keputusan ini untuk lebih menekankan keterlibatan AS dalam konflik di Ukraina. Duta Besar Rusia untuk AS, Anatoly Antonov, bahkan menyebut Washington DC lebih menyukai “penjahat Nazi” dari Kiev.
Pada Selasa (10/1/2023), Sekretaris Pers Departemen Pertahanan AS (Pentagon) Pat Ryder mengatakan bahwa Amerika Serikat akan mulai melatih militer Ukraina untuk menggunakan sistem rudal permukaan-ke-udara Patriot minggu depan.
Editor: Ahmad Islamy Jamil
Ikuti iNews di Google Berita
Bagikan Artikel: