Agus Subiyanto Dikabarkan Jadi Calon Panglima TNI, Pengamat Militer Sebut Terburu-buru
JAKARTA, iNews.id – Beredar isu Presiden Joko Widodo menyodorkan nama Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD), Jenderal Agus Subiyanto sebagai calon tunggal Panglima TNI menggantikan Laksamana Yudo Margono. Yudo sendiri akan…
Infografis Mengenal Sayap Militer Hamas Brigade Al Qassam
JAKARTA, iNews.id – Nama Brigade Izzuddin Al Qassam menjadi perbincangan terkait serangan pejuang Hamas ke Israel belakangan ini. Sayap militer Hamas itu berperan dalam serangan sangat mengejutkan tersebut. Ini merupakan…
Infografis Sepanjang 2023, 280.000 Warga Rusia Gabung Militer
MOSKOW, iNews.id – Sekitar 280.000 warga Rusia mendaftar untuk bergabung dengan militer Rusia sepanjang 2023. Sebagian dikirim berperang ke Ukraina dalam operasi militer khusus. Para pelamar menjadi personel militer dengan…
Infografis Ukraina Beli Ratusan Drone Militer Pakai ‘Uang Koruptor’
KIEV, iNews.id – Tentara Ukraina membeli ratusan drone menggunakan “uang suap”. Uang tersebut dikumpulkan oleh lembaga antikorupsi, dan sebagian berasal dari penyelesaian berbagai kasus korupsi di Tanah Air. Reuters melaporkan…
Infografis Israel Kembali Serang Suriah, Hantam Target Militer
DAMASKUS, iNews.id – Israel kembali melancarkan serangan udaranya ke Suriah, Minggu (9/4/2023). Ledakan terdengar di sekitar ibu kota Damaskus. Militer Israel mengatakan jet tempurnya melancarkan serangan ke sasaran militer Suriah…
Gunakan Upacara Militer, Istri Moeldoko Dimakamkan di TMP Bahagia Tangsel
TANGERANG, iNews.id – Istri Kepala Staf Kepresidenan RI Moeldoko, Koesni Harningsih dimakamkan di Taman Makam Pahlawan Bahagia, Pondok Aren, Tangerang Selatan, Minggu (12/3/2023). Prosesi pemakaman menggunakan upacara militer. Setelah itu,…
Infografis Impor Peralatan Militer Serbia dari Rusia Terhambat gara-gara Sanksi Barat
BEOGRAP, iNews.id – Serbia pusing dengan sanksi yang dijatuhkan oleh Barat terhadap Moskow atas invasi militer Rusia ke Ukraina. Pasalnya, embargo tersebut berdampak pada pengiriman peralatan militer dari Rusia ke…
Infografis Baku Tembak Militer Pakistan dan Afghanistan di Perbatasan Makan Korban Jiwa
QUETTA, iNews.id – Pasukan Pakistan dan Afghanistan saling tembak di perbatasan kedua negara. Akibatnya, enam warga sipil Pakistan dan seorang tentara Afghanistan tewas dalam insiden tersebut. Menurut laporan media asing,…